Beban Kurikulum Berat Lemahkan Otak Kanan

Beban kurikulum terlalu berat yang dialami siswa sejak dini berdampak terhadap nalar atau pemakaian otak kanan yang cenderung lemah. Padahal, jika sejak usia dini otak kanan efektif dirangsang hasilnya akan terlihat luar biasa untuk pengembangan kehidupan seseorang. (lebih…)

Pengidap Diabetes Jangan Anggap Remeh Gigi Goyang

Penderita diabetes lebih berisiko mengalami gigi yang goyang, kata Dekan Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, Prof. Bambang Irawan, saat jumpa pers di Jakarta, Senin. Menurut Bambang, penderita diabetes pada umumnya mengalami hambatan pada aliran darah yang dapat mempengaruhi kesehatan gigi. (lebih…)

Pengidap Hipertensi Jangan Asal Cabut Gigi

Pengidap hipertensi wajib berhati-hati jika mencabut gigi supaya terhindar dari pendarahan. “Penderita hipertensi harus lebih berhati-hati bila ingin melakukan pencabutan gigi,” kata Dekan Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, Prof. Bambang Irawan, saat jumpa pers di Jakarta, Senin. (lebih…)

Olahraga Bikin Anak Pintar di Sekolah Lho..

Orang tua mana yang tak ingin anaknya giat belajar dan lebih baik saat sekolah. Semua orang tua pasti ingin anaknya seperti itu. Bagi anda para orang tua, tidak ada salahnya mengajarkan anak anda untuk rajin olahraga. Hasil penelitian yang dipublikasikan dalam Archives of Pediatrics Adolescent Medicine menunjukkan olahraga dapat mendukung akademis anak anda selama di sekolah. (lebih…)

Apakah Saya Terlalu Keras Mendisiplinkan Anak?

Pernakah anda mendengar curhat orang tua sepert ini, “Semakin keras saya berbicara dengan anak-anak saya–sebagai contoh, ketika mereka lari ke tengah jalan tanpa tengok kanan-kiri–maka mereka semakin kesal dan terganggu. Bagaimana saya bisa memastikan mereka memahami tingkat keseriusan situasi tertentu tanpa membuat mereka merasa lebih buruk?”. Keluhan itu diungkapkan oleh orang tua bernama Zoe di situs Kids Healths. (lebih…)

Bawang Putih Bikin Kulit Sehat dan Cantik

Memiliki kulit yang sehat tentu menjadi idaman setiap orang. Namun, harga yang ditawarkan produk kecantikan untuk mendapatkan hasil yang diinginkan seringkali terlalu tinggi. Ada cara mudah dan murah yang mampu memberikan khasiat serupa yaitu bawang putih.

Bawang putih dapat digunakan untuk mengobati jerawat, karena mengandung anti-bakteri dan anti-viral yang dapat mengurangi peradangan pada kulit. (lebih…)

Vitamin Juga Bisa Perburuk Kesehatan

Vitamin memang baik untuk kesehatan tubuh, namun beberapa penyakit tidak bisa menerima beberapa jenis vitamin karena dapat memperburuk kondisi kesehatan seseorang. Kepala divisi nutrisi dari Sheffield University, Professor Hilary  Powers, menyatakan bahwa kalsium adalah salah satu jenis vitamin dan mineral yang harus dihindari bila Anda menderita kanker prostat. (lebih…)

Penderita Penyakit Ginjal Stadium Awal Biasanya Tidak Merasa Sakit

Penderita penyakit ginjal pada stadium awal umumnya tidak merasa sakit atau keluhan apapun, dan penyakit ini tergolong “silent disease” karena tidak menimbulkan gejala atau tanda-tanda klinis yang jelas. Sementara jumlah penderita penyakit ginjal di Indonesia terus bertambah setiap tahun, kata dr Haryono SpPD dari Bagian Penyakit Dalam RS Imanuel Bandarlampung, dalam seminar “Deteksi Penyakit Ginjal” di Bandarlampung, Sabtu. (lebih…)

Gula Sama Beracun Dengan Alkohol dan Tembakau

Gula dan pemanis lainnya punya efek racun pada tubuh manusia karena itu pemerintah di seluruh dunia harus mengatur penggunaannya secara ketat seperti alkohol dan tembakau, kata peneliti dari University of California, San Francisco (UCSF) dalam ulasan yang dipublikasikan jurnal Nature. Seperti dikutip dari laman LiveScience, para peneliti mengusulkan pengaturan seperti pengenaan pajak pada semua makanan dan minuman yang ditambah gula, pelarangan penjualan makanan semacam itu di dekat sekolah atau penerapan batas umur pembelinya. (lebih…)

Gula Darah Tinggi Dapat Ciutkan Otak

Gula darah tinggi ternyata berhubungan dengan penyusutan otak. Kesimpulan itu berdasarkan hasil penelitian  terhadap 250 laki-laki dan perempuan yang memiliki kadar gula darah tinggi tapi tidak menderita diabetes. (lebih…)

1 66 67 68 69 70